Image of PERANAN GURU PAI DALAM MENANAMKAN AKHLAQUL KARIMAH PADA SISWA SDN GIRIWANGI KAWALU KOTA TASIKMALAYA

Text

PERANAN GURU PAI DALAM MENANAMKAN AKHLAQUL KARIMAH PADA SISWA SDN GIRIWANGI KAWALU KOTA TASIKMALAYA



Guru memegang peranan penting dan strategis dalam upaya membentuk watak bangsa dan mengembangkan potensi siswa dalam rangka pembangunan pendidikan di Indonesia. Penanaman akhlaq sejak kecil pada setiap siswa sangat dibutuhkan demi mendapatkan kepribadian siswa yang berakhlakuqul karimah. Di SDN Giriwangi anak-anak siswa sudah dibekali dengan aklaq, baik baik dalam bertutur kata maupun prilaku.
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh data tentang guru PAI dalam membentuk akhlaq siswa di SDN Giriwangi Kawalu Kota Tasikmalaya dan data tenatang peran guru PAI dalam menanamkan aklaqul karimah siswa.


Ketersediaan

B- 14B- 14Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
B- 14
Penerbit Alfabeta : Malang.,
Deskripsi Fisik
75 hlm; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
Penelitian di Sd Giriwangi Kawalu Kota Tasikmalaya
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya