No image available for this title

Text

KONSEP PENDIDIKAN AKHLAK PEREMPUAN UNTUK MENINGKATKAN GENERASI MUSLIMAH DALAM BERHIJAB MENURUT AL-QUR'AN SURAT AN-NUR AYAT 31



Hijab telah menjadi tuan rumah dinegeri yang penganutnya dominan beragama islam, khususnya di Negara Indonesia. Tentu phenomena ini patut disyukuri dan disambut gembira oleh kita. Muslimah dari berbagai latar belakang yang mantap berhijab semakin eksis dan mudah ditemui. Fakta ini menunjukan kesadaran manusia mengikuti perintah agamanya semakin baik. Termasuk diantaranya tunduk terhadap aturan Alloh yang mengisyaratkan hijab bagi taip muslimah. Hijab dari masa kemas semakin berkembang. Tren fesion ternyata menjadi acuan pada wanita zaman sekarang sehingga kebanyakan menjadi wanita beranggapan bahwa hijab identik dengan model penutup kepala saja dan tidak melihat makna hijab dari yang lainnya.


Ketersediaan

B- 21B- 21Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
B- 21
Penerbit Alfabeta : Malang.,
Deskripsi Fisik
114 hlm; 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya