Detail Cantuman
Advanced Search
Text
NILAI-NILAI PENDIDIKAN SOSIAL YANG TERKANDUNG DALAM Q.S. AL-MA'UN AYAT 1-3
Manusia adalah makhluk sosial yang memerlukan interaksi sosal dengan manusia lainnya. Keterikatan oleh rasa saling membutuhkan satu sama lainnya ini menjadikan manusia harus mampu menciptakan keharmonisan hubungan diantara sesamanya. Islam sebagai agama fitrah sangat memperhatikan kelestarian hubungan sosial di antara sesama manusia. Hal ini dibuktikan dengan berbagai aturan yang di tetapkan dalam Al-Qur'an yang esensinya menekankan agar manusia senantiasa memperhatikan kehidupan sosialnya.Salah satu aturan kehidupan sosial yang ada dalam Al-Qur'an adalah keharusan umat islam untuk memperhatikan kaum lemah, yang dalam hal ini diwakilkan oleh anak yatim dan fakir miskin. Dalam Q.S. Al-Ma'un di sebutkan bahwa orang yang melantarkan anak yatim dan fakir miskin disebut sebagai orang yang mendustakan agama.
Penelitian ini bertujuan untuk menkaji nilai pendidikan sosial,membahas pendapat para mufassir dalam menafsirkan Q.S. Al-Ma'un ayat 1-3, dan menyimpulkan nilai-nilai pendidikan sosial yang terkandung dalam Q.S. Al-Ma'un ayat 1-3.
Ketersediaan
B-64 | B-64 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
B-64
|
Penerbit | Alfabeta : Malang., 2015 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain