No image available for this title

Text

PENGARUH KOMUNIKASI INTERNAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN LIVING PLAZA TASIKMALAYA BISNIS UNIT PT.ACE HARDWARE TBK



Komunikasi internal yang baik dimaksudkan sebagai jalinan pengertian antara pihak yang satu ke pihak yang lain,sehingga apa yang dikomunikasikan dapat dimengerti ,dipikirkan,dan dilaksanakan.Tanpa adanya komunikasi internal yang baik,maka pekerjaan akan menjadi simpang siur dan kacau balau sehingga tujuan organisasi kemungkinan besar tidak akan tercapai.Dengan komunikasi internal seseorang akan menerima berita dan informasi sesuan dengan apa yang ada dalam pikiran atau perasaan oranglain dapat dimengerti.
Sampel penelitian ini diambil berdasarkan pada teknik keseluruhan populasi yang dikerjakan pada Team Sales Karyawan Living Plaza Tasikmalaya.Bisnis Unit PT.Ace Hardware Tbk dengan analisis data regresi linier sederhana.
Hasil Riset: Berdasar pada pengujian statistik diperoleh hasil uji regresi sederhana yaitu Y' = a+bX = 55.982 + 0.506 X. Artinya komunikasi internal berdampak positif terhadap peningkatan kinerja karyawan sebesar 0,506 kali.
Secara simultan variabel komunikasi internal berpengaruh terhadap kinerja karyawan Living Plaza Tasikmalaya Bisnis Unit PT.Ace Hardware,Tbk.


Ketersediaan

D-131D-131Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
D-131
Penerbit Alfabeta : Malang.,
Deskripsi Fisik
X,69 hlm; 29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya