Detail Cantuman
Advanced SearchText
PENGARUH INFLASI DAN PENDAPATAN PERKAPITA TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA (TAHUN 2010-2016)
Tujuan penelitian ini adalah untuk memgetahui pengaruh inflasi dan pendapatan perkapita terhadap Non Performing Financing (NPF) pada Bank Uum Syariah di Indonesia.
Penelitian ini menggunakan metode analisis refresi linier berganda dengan pendekatan kuantitatif dan data sekunder (time series). Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda karena terdapat dua variabel X yaitu inflasi (X1) dan pendapatan perkapita (X2). Dalam melakukan analisis regresi linier berganda, metode ini mensyarakatkan untuk meakukan uji asumsi klasik agar mendapatkan hasil regresi yang baik.
Berdasakan hasil uji asumsi klasik diketahui bahwa inflasi berpengaruhh terhadap non Performing Financing (NPF) tetapi tidak signifikan, karena nilai t- hitung inflasi 0,345 lebih kecil dari nilai t-tabel yaitu 2,13185, sehingga H0 diterima. Sedangkan berdasarkan analisis dalam penelitian ini pendapatan perkapita mempengaruhi Non Performing Financing (NPF) secara signifikan karena nilai t-hitung pendapatan perkapita yaitu 2,569 lebih besar dari nilai t-tabel yaitu 2,13185 sehingga H0 ditolak, maka peningkatan pendapatan perkapita sksn diikiuti dengan peningkatan Non Performing Financing (NPF). Dan secara simultan inflasi dan pendapatan perkapita memiliki pengaruh terhadap Non Performing Financing (NPF) pada bank umum syariah di indonesia pada periode 2010-2016, tetapi tisak signifikan karena nilai t-hitung lebih kecil dari F-tabel (3,38
Ketersediaan
E-124 | E-124 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
E-124
|
Penerbit | Alfabeta : Malang., 2017 |
Deskripsi Fisik |
x,90 hlm; 29,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain