Detail Cantuman
Advanced SearchText
PENGARUH PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP LOYALITAS NASABAH
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kegiatan promosi pegadaian syariah kepada masyarakat menengah ke bawah sehingga menyebabkan penurunan jumlah nasabah dari beberapa profesi. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui produk dan promosi pegadaian syariah serta pengaruhnya terhadap loyalitas nasabah pada pegadaian syariah cabang padayungan kota tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis kuantitatif dengan pendekatan deskripsi, sampel dalam penelitian ini adalah 99 nasabah. Pengumpulan data dilakukan dengan cara penyebaran kuesioner. Sedangkan anlisis dilakukan melalui analisis regresi linier berganda untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa produk tidak berpengaruh terhadap loyalitas nasabah dengan presentase sebesar 0,45% dan tidak signifikan dengan tingkat signifikan 0.648% , promosi secara parsial berpengaruh terhadap loyalitas nasabah dengan presentase sebesar 0,357% dan taraf signifikan 0,000. Produk dan promosi berpengaruh secara simultan terhadap loyalitas nasabah. Hasil perhitungan statistik menunjukan bahwa koofesien determinasi adalah sebesar 0,122 yang artinya hubungan antara variabel produk independen terhadap variabel dependen adalah sebesar 12,2% sedangkan sisanya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini.
Ketersediaan
E-141 | E-141 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
E-141
|
Penerbit | Alfabeta : Malang., 2017 |
Deskripsi Fisik |
x,116 hlm; 29,5 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain