Image of Jurnal Pendidikan Islam

Text

Jurnal Pendidikan Islam



Sistem pendidikan di Israel menganut sistem sentralisasi, termasuk didalamnya sistem pendidikan yahudi dan arab. Sehingga sekolah sekolah dikendalikan secara administratif (termasuk pendanaan) dan kurikulum leh pemerintah. Data yang diperoleh dilapanagan menunjukan adanya ketidak setaraan antara sistem pendidikan yahudi dan non yahudi(termasuk sistem pendidkan Arab) di Israel. Hal ini menunjukan kurangnya keadialan sumber daya, diskriminasi anggaran, dan program pembelajaran yang kurang berkembang, terutama untuk sistem pendidikan arab, tujuan utama pendidikan di israel adalah untuk membantu komlpek mayoritas yahudi dan mempertahankan dominasi yahudi. Pendidikan arab diterapkan di Israel telah menjadi bahan kritik intelektual muslim dan Arab. Penolakan mereka terutama berkaitan dengan ketidaksetaraan, diskriminasi dan merginalisasi yang dihadapi pendidikan arab. Dengan perspektif, gerakan islam telah memicu institusi pendidikan islam untuk menegakan dan memelihara identitas agama dan identitas nasional dengan angota minoritas muslim di Israel. oleh karena itu, artikel ini memaparkan tentang sistem pendidikan di Israel termasuk di dalam nya sistem pendidikan agama dan sitem pendidikan bagi kaum minoritas di Israel.
Kata kunci : Sistem pendidikan, Israel, sistem pendidikan islam, Sekolah muslim minoritas


Ketersediaan

2x005AHMj2x0.05 AHM jTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2x0.05 AHM j
Penerbit : Sukabumi.,
Deskripsi Fisik
ii,110 hlm 17,5 x 25 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
23554339
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya