Detail Cantuman
Advanced Search
Text
PENGARUH KEBIJAKAN MONETER TERHADAP PERTUMBUAN EKONOMI DI INDONESIA PERIODE 2010-2019 (PENDEKATAN PARTIAL ADJUSMENT MODEL)
PENGARUH KEBIJAKAN MONETER TERHADAP PERTUMBUAN EKONOMI DI INDONESIA PERIODE 2010-2019 (PENDEKATAN PARTIAL ADJUSMENT MODEL)
OLEH ; RANI NURAENI FAJRIAH
NIM ; 1603172
PEMBIMBING I ; Junjun Arip Nugraha,SE.,M.M
PEMBIMBING II ; Siti Sundari,S.Pd.,M.M
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh sertifikat bank indonesia syariah (SBIS),nilai tukar (kurs)rupiah terhadap dollar dan jumlah uang beredar (JUB) terhadapa pertumbuhan ekonomi.data yang digunakan adalah deret waktu (time series) periode 2010 s.d 2019.dalam penelitian ini menggunakan tiga variabel bebas,yaitu SIBS.KURS dan JUB.sedangkan variabel terikatnya yaitu pertumbuhan ekonomi.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode analisis regresi dengan pendekatan partial adjusment model yang digunakan untuk menguji pengaruh anatar variabel pertumbuhan ekonomi dengan variabel sibs,kurs dan jub dalam jangka pendek dan jangka panjang.
Berdasarkan hasil regresi partial adjusment model menunjukan bahwa variabel moneter (sibs,kurs,dan jub)mampu menjelaskan varian variabel pertumbuhan ekonomi.secara parsial sibs dan kurs memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi baik jangka pendek maupun jangka panjang.sedangkan jumlah uang beredar berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi.dan variabel yang paling berpengaruh terhadapa pertumbuhan ekonomi adalah variabel sbis.
kata kunci ; pertumbuhan ekonomi,sbis,kurs,jumlah uang beredar.
Ketersediaan
G142 | G142 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
G142
|
Penerbit | PENERBIT INFORMAIKA : Malang., 2020 |
Deskripsi Fisik |
ill,21,5 x 30cm;66Hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain