Detail Cantuman
Advanced Search
Text
ANALISIS DETERMINAN JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII)DENGAN PENDEKATAN PARTIAL ADJUSMENT MODEL (PAM)DI INDONESIA PERIODE 2010.I-PERIODE 2019.IV
ANALISIS DETERMINAN JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII)DENGAN PENDEKATAN PARTIAL ADJUSMENT MODEL (PAM)DI INDONESIA PERIODE 2010.I-PERIODE 2019.IV
Ketidak tetapan nilai kurs rupiah yang tidak terkendali dapat mempengaruhi kinerja perusahaan-perusahaan yang terdaftar dipasar modal khusunya jakarta islamic index.maka dari itu penting adanya sebuah penelitian yang menganalisa hubungan dan pengaruh variabel makro ekonomi dengan jakarta islamic index dalam kerangka analisa fundamenal.sehingga penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh PDB,inflasi dan kurs rupiah terhadap harga penutupan saham jakarta islam index.metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi PAM dengan 1 variabel independen yaitu jakarta islamic index dan 3 variabel defenden yng terdiri dari Pdb inflasi kurs rupiah.berdasarkan hasil analisi yang telah dilakukan secara simultan (F Test)dapat disimpulkan secara bersama-sama variabel independen mapun berpengaruh signifikan terhadap variabel defenden yaitu jakarta islamic index.namun secara parsial (t test)menunjukan bahwa PdB tidak berpengaruh terhadap harga penutupan saham jakarta islamic index.jadi dapat disimpulkan bahwa,hanya variabel kurs rupiah saja yang paling berpengaruh terhadap harga penutupan saham jakarta islamic index (JII)
kata kunci ; jakarta islamic index,prodeuk domestik bruto,inflasi,kurs rupiah.
Ketersediaan
G147 | G147 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
G147
|
Penerbit | PENERBIT INFORMAIKA : Malang., 2020 |
Deskripsi Fisik |
ill,21,5 x 30cm;99Hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
-
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain