Image of KONSEP PENDIDIKAN ISLAM MENURUT PERSPEKTIF
NURCHOLISH MADJID

Text

KONSEP PENDIDIKAN ISLAM MENURUT PERSPEKTIF NURCHOLISH MADJID



Aji Priatna Nurmansyah, Konsep Pendidikan Islam Menurut Perspektif Nurcholish Madjid-Skripsi: Prodi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah -Institut Agama Islam Tasikmalaya

Memahami konsep dasat pendidikan Islam tentunya harus memiliki pandangan yang luas dalam pemikiran dan penerapannya. Sebab dewasa ini kurang begitu terimplementasikan, baik secara sistematis, proses dan evaluasi yang relevan didalamnya. Oleh sebab itu adanya merekontruksi ulang dasar-dasar pemikiran pendidikan Islam di Indonesia sebagai bentuk perkembangan pendidikan Islam dalam filosofis dan praktis. Dalam penilitian Skripsi ini penulis mencoba mendeskripsikan pada aspek tujuan, materi, dan metode pendidikan yang digunakan Nurcholish Majid, beliau adalah seorang pemikır Pembaharu Islam Indonesia. Metode yang penulis gunakan menggunakan Metode Deskriptif Kualitatif yaitu menjabarkan gagasan-gagasan yang di kemukakan Nurcholish Madjid. Yaitu deskripsi data yang disertai dengan analisa dan interpretasi dengan menggunakan pendekatan historis, sosiologis, filosofis, dan teologis. Segala macam aspek kehidupan hendaknya mengacu kepada hal-hal yang mendasar sebagai asas berkehidupan, diantaranya ketuhanan, kemanusiaan dan keadilan. Dengan mengunakan tiga asas tersebut maka itulah pendidikan yang ideal, karena pada dasarnya pendidikan adalah cara memanusiakan manusia dan agar terus ingat kepada sang penciptanya. Pendidikan menegaskan kepada konsep pembentukan manusia yang mulia (Insan Kamil), yakni agar terwujudnya aspek- aspek kemuliaan yang merata dan seimbang melalui pendidikan islam.

Kata Kunci: Nurcholish Madjid, Konsep Pendidikan Islam


Ketersediaan

01175APNk01011.75 APN kPerpus STAI TasikmalayaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
011.75 APN k
Penerbit IAI TASIKMALAYA : kota tasikmalaya.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
011.75
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya