Detail Cantuman
Advanced SearchText
PENGARUH PENERAPAN APLIKASI SIM MASOOK TERHADAP KEDISIPLINAN GURU PAI DI MADRASAH TSANAMIYAH AR-RAHMAN CIDUA KABUPATEN TASIKMALAYA
Dede Abdul Karim. 1901254. PENGARUH PENERAPAN APLIKASI SIM MASOOK TERHADAP KEDISIPLINAN GURU PAI DI MADRASAH TSANAWIYAH AR-RAHMAN CIDUA KABUPATEN TASIKMALAYA (2023).
Peneliti melihat dari keseharian dan kebiasaan para guru-guru khususnya guru PAI yang berada di MTs Ar-rahman sering sekali datang terlambat ke madrasah dengan permasalahan utamanya yaitu tidak ada sifat kepemimipinan dari kepala madrasah yang mana setiap guru harus datang ke madrasah tepat waktu. Maka untuk itu penelitian ini memfokuskan pada (1)Untuk mengetahui pelaksanaan aplikasi Sim Masook di MTs Ar-rahman Cidua Kabupaten Tasikmalaya (2) untuk mengetahui tingkat kedisiplinan guru PAl di MTs Arrahman Cidua Kabupaten Tasikmalaya (3) Untuk mengetahui pengaruh penerapan Sim Masook terhadap kedisiplinan guru PAI di MTs Ar-rahman Cidua Kabupaten Tasikmalaya. Metode yang digunakan peneliti adalah metode pendekatan kuantitatif dengan sumber data penelitian melalui data primer dan sekunder dilakukan dengan Wawancara, observasi, studi dokumentasi dan studi kepustakaan. Hasil dari penelitian ini menujukkan bahwa: (1) Dalam pelaksanaan aplikasi Sim Masook di MTs Ar- rahman Cidua Kabupaten Tasikmalaya dalam hal hal ini di peruntukan bagi guru dan karyawan,sebanyak 14 guru menggunakan aplikasi sim masook dan 10 guru menggunakan presensi secara manual (2) Kedisiplinan guru PAI di MTs Ar- rahman berada pada Cidua Kabupaten Tasikmalaya memang di wajibkan untuk seluruh guru maupun karyawan untuk melaksanakan presensi kehadiran melalui aplikasi Sim Masook. (3) Terdapat pengaruh Penerapan Aplikasi Sim Masook terhadap kedisiplinan guru PAl di Madrasah Tsanawiyah Ar-rahman Cidua khususnya bagi para guru yang sudah bersertifikasi dan PNS (Pegawai Negeri Sipil) dengan hasil mean 80,52.
Kata Kunci: Aplikasi Sim Masook, Kedisiplinan
Ketersediaan
01175DAKp01 | 011.75 DAK p | Perpus STAI Tasikmalaya | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
011.75 DAK p
|
Penerbit | IAI TASIKMALAYA : kota tasikmalaya., 2023 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
011.75
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain