Image of ANALISIS PENERAPAN METODE CART SORT PEMBELAJARAN PENDIDIKAN
AGAMA ISLAM MATERI WUDHU KELAS II DI SD NEGERI
CILOLOHAN KOTA TASIKMALAYA

Text

ANALISIS PENERAPAN METODE CART SORT PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MATERI WUDHU KELAS II DI SD NEGERI CILOLOHAN KOTA TASIKMALAYA



Enung Nurjanah. 2024, 2001025 "Analisis Penerapan Metode Cart Sort Pendidikan Agama Islam Materi wudhu Kelas II Di SDN Cilolohan Kota Tasikmalaya Skripsi Fakultas Tarbiyah dan ilmu Keguruan Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Institut Agama Islam Tasikmalaya

Penelitian ini di latar belakangi oleh kondisi pembelajaran PAI di SDN Cilolohan Kota Tasikmalaya yang menunjukan bahwa kemampuan kerjasama, keaktifan dan motivasi belajar peserta didik masih relative rendah Pembelajaran dengan menggunakan metode Card Sort yang menyenangkan diharapkan dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Motivasi memiliki peran yang penting dalam proses pembelajaran dengan penerapan metode Card Sort ini siswa lebih aktif dalam belajar

Tujuan penelitian ini untuk 1) Mendeskrifsikan dan menganalisis mengenai Penerapan Metode Card Sort Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di kelas II dalam materi wudhu, serta meningkatkan motivasi belajar siswa dengan menggunakan metode Card Sort dalam mengikuti mata pelajaran pendidikan agama islam

Berbagai penelitian telah menunjukan bahwa pembelajaran aktif menekankan keaktifan siswa dan bagaimana untuk menumbuhkan motivasi siswa dengan memberikan model-model pembelajaran yang menyenangkan, salah satunya tipe pembelajaran aktif adalah motode Card Sort, pembelajaran yang menggunakan permainan kartu

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kualitatif, yaitu teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi sumber data penelitian ini adalah Guru PAI dan Siswa kelas IL

Hasil penelitian ini adalah 1) penerapan metode pembelajaran aktif dan menyenangkan dapat meningkatanmotivasi belajar siswa 2) siswa anutusias dalam belajar dengan menggunakan metode Card Sort 3) metode Card Sort dimanfaatkan dengan maksimal di SDN Cilolohan 4) penggunaan metode Card Sort dapat membantu siswa memahami pelajaran.

Kata Kunci: Pembelajaran Metode Card Sort, Motivasi Belajar, PAI


Ketersediaan

01175TINa01011.75 TIN aPerpus STAI TasikmalayaTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
011.75 TIN a
Penerbit IAI TASIKMALAYA : kota tasikmalaya.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
011.75
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya