Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil wawancara yang peneliti lakukan kepada narasumber yaitu kepala sekolah MTs. Al-Khoeriyah, guru mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam, dan peserta didik. Dari data wawancara diperoleh informasi bahwa belum optimalnya pemahaman peserta didik pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam. Hal ini dibuktikan dengan nilai tes sebelumnya pada materi pelajar…
Penelitian ini dilandasi oleh ketidak mengertian dan pemahaman orang tua tentang perannya sebagai seorang pendidik yang pertama. Padahal islam telah menetapkan bahwa orang tua merupakan pemegang peranan terpenting dalam menyelamatkan dan menciptakan generasi yang sukses dalam kehidupan. Namun, tidak semua orang tua mengerti dan memahami tentang perannya dalam keluarga yang menjadi tanggung jawa…
Penelitian ini diangkat berdasarkan pada fenomena yang sering diberitakan baik di media sosial maupun elektronik yang mengabarkan tidak harmonisnya hubungan antar anggota keluarga seperti sering munculnya kasus penganiyaan, perselingkuhan, pemerkosaan, pembunuhan dan lain sebagainya. Hal tersebut sangatlah bertentangan dengan tujuan rumah tangga yakni terciptanya keluarga sakinah, mawaddah, war…
Fenomena degradasi moral masa kini, akan sangat mempengaruhi dan memberi dampak negatif kepada generasi berikutnya. Untuk mencegah terjadinya hal ini, perlu dilakukan usaha-usaha preventif yang dilaksanakan oleh segenap pendidik kemudian menjadikan pondok pesantren menjadi sebuah fase di tengah penurunan akhlak ini. Karena di lingkungan pesantren, pendidikan akhlak menjadi prioritas, dengan bim…
Skripsi ini membahas tentang konsep konseling menurut Al-Qur'an surat Al-Ashr ayat 2-3 dan implementasinya dalam Pembelajaran PAI. Kajian ini dilatar belakangi bahwa melihat perkembangan mayoritas bangsa Indonesia adalah Islam, mestinya dalam proses konseling dilayani dengan pendekatan teori-teori berlandaskan Al-Qur'an dan As-Sunnah agar tidak melanggar norma-norma Islam. Al-Qur'an sebagai das…
Bangsa yang maju tidak bisa dipisahkan dari cara pandang dan cara berpikirnya yang mencerminkan kesadarannya akan pentingnya memajukan sektor pendidikan sebagai tujuan pokok kebangsaan. Pendidikan adalah kekuatan pembentuk masa depan, karena ia merupakan instrumen yang mampu mengubah sejarah gelap menjadi terang. Pendidikan merupakan ivestasi kemanusiaan karena di sanalah masa depan peradaban i…
Perkembangan kognitif adalah salah satu aspek perkembangan peserta didik yang berkaitan dengan pengertian (pengetahuan) bagaimana individu mempelajari dan memikirkan lingkungannya (Desmita, 2009:96). Perkembangan kognitif anak menurut Slamet Suyanto (2005:95) adalah anak secara umum mengikuti pola dari perilaku yang bersifat refleks (tidak berpikir), sampai mampu berpikir secara abstrak dengan …
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perilaku keagamaan siswa yang tinggal di lingkungan pesantren, bagaimana perilaku keagamaan siswa yang tinggal di lingkungan keluarga, dan apakah ada perbedaan perilaku keagamaan antara siswa yang tinggal di lingkungan pesantren dengan siswa yang tinggal di lingkungan keluarga. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 18 s.d. 23 Juli 2018 di M…
Juz 'Amma merupakan Al-Qur`an yang diantara nya memuat beberapa surat pendek yang lazim di hafal oleh umat mukmin di dunia yang didalamnya berisikan ajaran serta tuntunan terlengkap untuk seluruh umat terdahulu, kini dan sampai akhir jaman. Setiap mukmin yang mempercayai Al-Qur'an mempunyai kewajiban dan tanggung jawab terhadap kitab sucinya itu, diantara kewajiban dan tanggung jawab itu ialah …
Banyak dari peserta didik yang dinilai tidak mempunyai kesantunan, karena dampak pendidikan nasional yang mulai meninggalkan nilai moral. Sesungguhnya tujuan utama dari pendidikan islam adalh pembentukan akhlak dan budi pekerti yang sanggup menghasilkan orang-orang yang bermoral, jiwa yang bersih, dan tahu menbedakan baik dan buruk. Sehingga penulis tertarik untuk mengkaji bagaimana konsep pend…