Dalam masyarakat yang dinamis pendidikan memegang peranan yang sangat menentukan eksistensi dan perkembangan masyarakat. Oleh karena itu islam sebagai agama rahmatan lilalamin merupakan konsekuensi logis bagi umatnya untuk menyiapakan generasi penerus yang berkualiatas , baik moral maupun intelektual serta berketerampilan dan bertanggung jawab. Hal ini berbanding lurus dengan tujuan Pendidikan …